“Siapa yang ingin diluaskan rezekinya dan dipanjangkan usianya, maka hubungkanlah tali silaturahminya,” (HR. Bukhari).
Kalau ingin banyak kawan, peliharalah silaturahmi dengan orang lain. Banyak sekali manfaatnya kalau menjalankan ajaran Islam. Diantaranya dengan silaturahmi dapat menghindari diri kita dari permusuhan, memperbanyak teman, memperpanjang umur, hidup rukun dengan tetangga dan masyarakat, dan masih
banyak lagi.
Selain itu, silaturahmi juga membuat tali persatuan dan persaudaraan semakin kuat. Begitu pentingnya rasa persatuan dan persaudaraan, Allah melarang manusia untuk bercerai berai dan saling bermusuhan. Allah berfirman: “Berpegang eratlah kamu sekalian dengan tali (agama) Allah, dan janganlah bercerai berai. Ingatlah kurnia Allah kepada kamu, ketika kamu dahulu bermusuh-musuhan, lalu dipersatukan-Nya hati kamu, sehingga dengan karunia Allah itu, kamu menjadi bersaudara. Kamu dahulu berada di tepi lubang neraka, lalu diselamatkan-Nya kamu dari situ. Begitulah Allah menjelaskan keterangan-keterangan-Nya kepada kamu, supaya kamu menempuh jalan yang benar,”(QS. Ali Imran [3]:103).
Rasulullah bersabda: “Tidak halal bagi seorang muslim manjauhi (memutuskan hubungan) dengan saudaranya melebihi tiga malam. Hendaklah mereka bertemu untuk berdialog mengemukakan isi hati dan yang terbaik ialah yang pertama memberi slam (menyapa),” (HR. Al-Bukhari).
Dalam menjalankan usaha atau bisnis, ternyata silaturahmi juga sangat penting. Salah satu manfaatnya, bisa memperluas rezeki sehingga usaha kita menjadi berkembang. Sebab, dengan menjaga dan membina silaturahmi, dalam dunia bisnis disebut networking (jaringan), membuat hubungan semakin dekat. Akhirnya kalau teman atau mitra punya peluang bisnis atau usaha akan mempercayakan kepada kita. Selain itu, silaturahmi pula dapat menghilangkan musuh yang bisa menjadi saingan dan menghambat usaha kita untuk maju.
Popular Posts
-
Berikut ini cara Cara menghitung Jumlah Jam Mengajar Guru Bimbingan Konseling (Guru BK) [KASUS 1] Asumsi dalam 1 romber berisi 25 siswa ma...
-
Resume Materi Wajib Pelatihan Kader Lanjut PC PMII Di Garut Oleh : AGUS WAHYUDI Berdasarkan pengamatan penulis merujuk berbag...
-
1 Oktober 1995, H Mahbub Djunaedi menghembuskan nafas terakhirnya di Bandung. 18 tahun berlalu (01 Oktober 2013). beliau tetap ...
-
MAKALAH INI DIBUAT UNTUK PARA MAHASISWA TARBIYAH YANG SEDANG MEMBUTUHKAN MATERI TENTANG BAB NIKAH SAYA PUN KECEWA SETELAH CAPE MENCARI REFER...
-
Filed under Ke-PMII-an Nilai Dasar Pergerakan (NDP); Antara Dialektika dan Integrasi GerakanKita mungkin masih ingat dengan sabda Nabi...
-
Integrasi Keorganisasian dan Kaderisasi yang Kuat “Hulu – Hilir”, Memilih Hulu Beberapa saat setelah muktamar PBNU, saya bertemu KH. A...
-
“Siapa yang ingin diluaskan rezekinya dan dipanjangkan usianya, maka hubungkanlah tali silaturahminya,” (HR. Bukhari). Kalau ingin banyak k...
-
Terbentuknya pribadi Muslim yang bertaqwa kepada Allah SWT, berbudi luhur, berilmu, cakap dan bertanggung jawab mengamalkan ilmunya...
-
Menafsirkan Al-Quran dengan teori ilmiah mengandung bahaya. Karena, jika kita menafsirkan Al-Quran dengan teori tersebut kemudian datang te...
-
Form Kontak Nama Email * Pesan *
Pages
Text Widget
Blog Archive
Diberdayakan oleh Blogger.
Kontributor
Formulir Kontak
Pengikut
recent posts
Press
Flickr Images
Like us on Facebook
Popular Posts
-
Berikut ini cara Cara menghitung Jumlah Jam Mengajar Guru Bimbingan Konseling (Guru BK) [KASUS 1] Asumsi dalam 1 romber berisi 25 siswa ma...
-
MAKALAH INI DIBUAT UNTUK PARA MAHASISWA TARBIYAH YANG SEDANG MEMBUTUHKAN MATERI TENTANG BAB NIKAH SAYA PUN KECEWA SETELAH CAPE MENCARI REFER...
-
Pendahuluan Sebagai organisasi, PMII tentunya tidak berbeda dengan organisasi-organisasi lainnya, dimana untuk menjalankan roda orga...
-
Integrasi Keorganisasian dan Kaderisasi yang Kuat “Hulu – Hilir”, Memilih Hulu Beberapa saat setelah muktamar PBNU, saya bertemu KH. A...
-
Resume Materi Wajib Pelatihan Kader Lanjut PC PMII Di Garut Oleh : AGUS WAHYUDI Berdasarkan pengamatan penulis merujuk berbag...
-
Filed under Ke-PMII-an Nilai Dasar Pergerakan (NDP); Antara Dialektika dan Integrasi GerakanKita mungkin masih ingat dengan sabda Nabi...
-
1 Oktober 1995, H Mahbub Djunaedi menghembuskan nafas terakhirnya di Bandung. 18 tahun berlalu (01 Oktober 2013). beliau tetap ...